Mengalami kecelakaan dan sakit adalah hal yang paling dikahawatirkan dan dihindari oleh setiap orang. Namun manusia tidak dapat menduga datangnya sakit dan begitu juga biaya yang harus ditanggung.
Pada sebagian besar di negara maju, risiko kecelakaan dan sakit dibagi bebannya dengan pihak Pemerintah dan juga Perusahaan Asuransi, baik melalui jaminan sosial nasional maupun oleh Individu. Asuransi merupakan salah satu bagian dari kesejahteraan yang sangat penting bagi setiap orang, seorang siswa pada khususnya dimana ada resiko kecelakaan dan sakit selama proses menuntut ilmu.
Dengan menanggung sendiri biaya yang timbul, seorang keluarga akan mengalami kerugian yang antara lain adalah:
1. Risiko finansial dihadapi sendiri oleh keluarga tersebut
2. Anggaran biaya kesehatan menjadi tidak menentu (fluktuatif)
3. Terganggungnya proses belajar bagi para keluarga
Menjawab masalah tersebut. Produk Asuransi PA Siswa memberikan perlindungan kecelakaan diri dan santunan atas penyakit yang dapat timbul pada anak yang masih bersekolah. Terlampir kami sampaikan sekilas mengenai Asuransi Sinar Mas dan Produk PA Siswa sebagai bahan pertimbangan bagi Sekolah di Indonesia.
Asuransi PA Siswa Sekolah dan Mahasiswa Perguruan Tinggi Jogja Yogyakarta
WhatsApp 081904104102 / 081328113366
Komentar
Posting Komentar